Monday, April 10, 2006

untuk bonda dan kekanda ku...

yang hilang berganti...
yang patah akan tumbuh...
yang muda akan tua...
yang tua akan mati...

yang disayang akan pergi...
yang dibenci makin mendekati...
walhal, kita masih mencari...
terus mencari...

barangkali tidak diketahui apa yang dicari...
hanya hati yang masih meratapi...
setelah hilang suatu yang dikasihi...
baru diketahui apa itu mati...



p/s: i live my life long enough to be far away from my family. the question is, if one day some one offer me a rewind button where i can rewind everything again back to the point that i want...will i have the guts to accept the offer or will i just run and keep on searching for the thing that i want...